Hamber Menambakan Saat ini Hengki Honandar yang masih menjabat sebagai wakil walikota Bitung resmi menjadi salah satu Anggota DPC Partai Gerindra Bitung dan mempunyai kartu Tanda Keanggotaan partai Gerindra.
Artinya kami keluarga besar Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) kota Bitung dapat mengusung Bakal Calon walikota dan Wakil walikota Bitung Periode 2025- 2030 dengan perolehan suara Lebih dari 20 Persen atau 7 Kursi ucap Hamber.
Saat ini DPC Partai Gerindra buka ruang untuk internal partai Mendaftar bakal calon walikota Bitung dan wakil walikota Bitung siapa saja bisa mendaftar, jelas wakil ketua