Ads
TNI

Prosesi Lepas Sambut Pangdam V/Brawijaya Berlangsung Khidmat

syailendraachmad51
×

Prosesi Lepas Sambut Pangdam V/Brawijaya Berlangsung Khidmat

Sebarkan artikel ini
Img 20240823 Wa0189 Copy 737x507

SURABAYA||TRANSISI NEWS-Setelah sebelumnya dipegang oleh Mayjen TNI Rafael Granada Baay, tongkat kepemimpinan Pangdam V/Brawijaya resmi berpindah. Tongkat kepemimpinan itu, kini dilanjutkan oleh Mayjen TNI Rudy Saladin, M. A.

 

Diketahui, Mayjen TNI Rafael Granada Baay secara resmi telah mengemban tugas dan tanggung jawab baru sebagai Pangdam Jaya. Sedangkan, Mayjen TNI Rudy Saladin, M. A, sebelumnya menduduki jabatan sebagai Sekretaris Militer Presiden.

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *