Ads
Polri

Wujud Dukung Asta Cita, Irwasum Polri Pimpin Panen Raya Jagung Serentak di Madiun

syailendraachmad51
×

Wujud Dukung Asta Cita, Irwasum Polri Pimpin Panen Raya Jagung Serentak di Madiun

Sebarkan artikel ini
Img 20250226 Wa0246 Copy 832x555

MADIUN||TRANSISI NEWS-Irwasum Polri Komjen Pol. Dedi Prasetyo dan Wakil Menteri Pertanian (Wamentan) Sudaryono mempimpin panen raya jagung secara serentak pada Tahap 1 di Desa Bulu, Pilangkenceng, Kabupaten Madiun Jawa Timur, Rabu (26/2/2025).

 

‘’Kabupaten Madiun dipilih karena kebetulan sedang panen perdana jagung,’’ ujar Kabid Humas Polda Jatim, Kombes Pol. Dirmanto, Rabu (26/2/2025).

 

Kepala Dinas Pertanian dan Perikanan (Dispertakan) Kabupaten Madiun, Sumanto mengatakan kegiatan panen raya jagung secara serentak pada Tahap 1 tersebut dihadiri 350 undangan.

 

“Lebih kurang ada 350 undangan dari berbagai unsur meliputi Polri dan TNI, forum koordinasi pimpinan kepala daerah (forkopimda) dan para petani,” ujar Kadis Sumanto.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *